PPKn Sekolah Dasar perbedaan suku di Indonesia harus kita
a hargai b lecekan c acuhkan d biarkan​

perbedaan suku di Indonesia harus kita
a hargai b lecekan c acuhkan d biarkan​

Jawaban:

a. hargai

Penjelasan:

Indonesia adalah Negara yang memiliki banyak Ragam suku, bahasa, adat, kepercayaan, rumah adat senjata dan Lagu daerahnya.

Dalam semboyan bhinneka tunggal Ika memiliki arti yaitu, walaupun berbeda-beda suku tetapi tetap bersatu jua.

Artinya: Meskipun kita berbeda-beda tetapi tetap menghargai sesama suku.